Skip to main content

Posts

Showing posts from 2019

Mengintip Travelblog.id: Situs yang Bisa Ngajak Kamu Jalan-Jalan!

Siapa di sini yang suka jalan-jalan? *ngacung* Kayanya semua orang suka ya yang namanya jalan-jalan, apalagi di era sekarang yang semakin mudah untuk cari-cari informasi wisata. Nah, buat kalian yang demen jalan nih, sudah tahu belum sih kalau ada situs yang menyediakan segala info dan cerita perjalanan? Kalau belum tahu, wah sayang sekali! Coba deh kamu buka Travelblog.id . Lewat situs ini, kamu bisa ikut berpartisipasi untuk membagikan cerita atau info perjalanan yang baru aja kamu lakuin, lho ! Di sini, kamu bisa unggah artikel atau video jalan-jalan ala kamu dan akan dapat poin. Nanti poinnya bisa untuk apa? Kamu bisa jalan-jalan! Iya, sekali lagi nih , kamu bisa menukar poin kamu itu untuk jalan-jalan lagi! Setelah jalan-jalan? Bisa buat konten dan unggah lagi deh di situs ini. Gimana caranya tuh ? Mudah banget, kamu tinggal melakukan pendaftaran seperti media sosial pada umumnya, dan voila  bisa deh kamu tulis dan unggah ceritanya. Ah , itu kan juga ada di situs ...

Antara Emansipasi dan Kereta Khusus Perempuan

Beberapa bulan (atau tahun) terakhir ini, saya terusik dengan sesuatu yang punya  embel-embel  “khusus perempuan”. Kereta khusus perempuan atau tempat parkir khusus perempuan, misalnya. Yang  bikin  saya lebih lucu ketika ada Transjakarta khusus perempuan. Bukan cuma sebagian bus, tapi seluruhnya. Sayapun melakukan pengamatan kecil-kecilan tentang hal tersebut. Sebagai pengguna setia kereta sejak 2010, saya akan ambil kasus di kereta. Sepenglihatan saya, banyak  tuh  perempuan yang merasa nyaman dengan “kemanjaan” yang difasilitasi. Ya, menurut saya itu salah satu bentuk kemanjaan. Kenapa? “Ya itu  kan  tujuannya untuk melindungi perempuan, Ren. Soalnya perempuan itu makhluk istimewa yang perlu dilindungi”, kata seorang teman di tahun lalu. Keberadaan kereta khusus perempuan  katanya  dibuat untuk melindungi perempuan dari kasus-kasus yang sering terjadi di belahan dunia manapun, seperti pelecehan seksual. Banyak perempuan pun ...